Fabio Quartararo
Lahir di Nice, Fabio Quartararo merupakan pembalap Prancis pertama yang jadi Juara Dunia pada 2021. Sebelum namanya dikenal, bintang Yamaha itu harus bekerja keras melewati berbagai tantangan untuk raih kemenangan MotoGP™ pertamanya pada 2020. 'El Diablo' tidak pernah jauh dari berita utama, dan Anda dapat terus mengetahui segala sesuatu yang berhubungan dengannya di bawah ini!
Rider Profile-
OnBoard: Lap Terbaik Antarkan Quartararo Sabet Pole
OnBoard bersama Fabio Quartararo yang melaju kencang untuk rebut pole position dan menorehkan rekor lap baru sepanjang masa di Jerez.
-
Q2 Jerez: "Perasaan yang Sangat Istimewa"
Dengarkan komentar polesitter Fabio Quartararo, serta Marc Marquez dan Francesco Bagnaia, usai kualifikasi MotoGP™ yang seru di GP Spanyol.
-
VIDEO: Terhentinya Pole Beruntun Marc Marquez
Lima menit terakhir Q2 MotoGP™ Spanyol menjadi saksi saat Fabio Quartararo menempuh lap terbaik yang membawanya start pole position.
-
Fabio Quartararo Jatuh Bangun saat Practice
Bendera kuning, kecelakaan, dan stang bengkok tak menghentikan laju El Diablo menembus Q2 setelah hari yang menegangkan di Jerez.
-
Pembalap Yamaha Tanggapi Proyek V4 dengan Tenang
Usai uji coba yang sukses bersama Augusto Fernandez, bintang-bintang Yamaha tak berbicara banyak terkait peralihan pabrikan garpu tala ke mesin V4.
-
Morbidelli vs Quartararo vs Aldeguer demi Medali Perunggu
Dua lap terakhir Sprint MotoGP™ Qatar diwarnai aksi tiga pembalap yang bersaing ketat untuk mengamankan posisi finis ketiga.
-
Q2 Lusail: "Pole Position yang Tak Terduga"
Simak komentar peraih pole Marc Marquez, serta Alex Marquez dan Fabio Quartararo yang mengemas start baris depan usai kualifikasi GP Qatar.
-
Fabio Quartararo Kembali Terlibat Persaingan Ketat
El Diablo tersenyum lebar setelah melakukan start gemilang, dan bahkan berebut posisi empat besar melawan duet VR46 dalam Sprint MotoGP™ Amerika.
-
Tes Sepang Jadi Pertanda Bagus bagi Yamaha
Bos Monster Energy Yamaha MotoGP™, Maio Meregelli, membagikan pendapatnya tentang pengujian pramusim 2025 yang positif dari pabrikan garpu tala.
-
Ducati: Fabio Quartararo adalah Lawan Kami
Team Manager Ducati Lenovo, Davide Tardozzi, beri tanggapan tentang peningkatan kecepatan Yamaha selama Tes Sepang.
-
Reaksi Fabio Quartararo Setelah Yamaha Tembus 1:56
El Diablo jadi pembalap pertama dari pabrikan garpu tala yang mendekati rekor lap di Tes Sepang. Pun demikian, ia enggan bersikap jemawa.
-
Awal Menjanjikan Yamaha di Tes Sepang
Fabio Quartararo tampil tercepat pada hari pertama pengujian resmi. El Diablo unggul sangat tipis 0,051 detik atas Marc Marquez. Sinyal peningkatan pabrikan garpu tala?
-
Monster Energy Yamaha MotoGP Pertahankan Livery Biru
Sambut musim baru Kejuaraan, pabrikan Iwata meluncurkan M1 yang menjadi tunggangan Fabio Quartararo dan Alex Rins.
-
Target 2025 Fabio Quartararo Berbasis Fondasi 2024
Kendati dihadapkan pada tantangan dan kesulitan sepanjang musim lalu, El Diablo yakin situasi akan berubah menjadi lebih baik tahun ini.
-
Yamaha Lampaui Ekspektasi saat Tes Barcelona
Pabrikan Iwata menempatkan Fabio Quartaro dan Alex Rins dalam sepuluh besar. Awal menjanjikan untuk menyambut persaingan MotoGP™ 2025.
-
VIDEO: Aksi Penyelamatan Fabio Quartararo di Buriram
El Diablo melakukan aksi penyelamatan secara gemilang di Tikungan 5, sebelum akhirnya catatkan lap tercepat dalam sesi Q1 MotoGP™ Thailand.
-
Fabio Quartararo Respons soal Pengembangan Mesin V4 Yamaha
El Diablo mengakui Yamaha berusaha mengejar ketertinggalan dari pabrikan Eropa. Ia juga melihat adanya perubahan mentalitas di pabrikan Iwata.
-
Yamaha Fokus Uji Sasis, Mesin, dan Set-Up M1
Ada beberapa suara yang sangat positif dari pabrikan Iwata yang terus berupaya mengembangkan M1 agar lebih kompetitif.
-
Reaksi Fabio Quartararo Usai Duel dengan Pecco Bagnaia
Perjuangan berat pembalap Yamaha itu berakhir manis. Memulai balapan Sprint dari P17, El Diablo berhasil tembus sembilan besar. Ia bahkan mengalahkan Juara Dunia bertahan.
-
Fabio Quartararo Minta Diggia Gabung Pramac Yamaha
Juara Dunia MotoGP™ 2021 ini melontarkan pujian akan performa Fabio Di Giannantonio. Di sisi lain, sang pembalap Italia mengungkapkan tiga rencana untuk masa depannya.